PERSIAPAN MENUJU PENYELENGGARAAN KEGIATAN NYADRAN DAN BERSIH DESA
Warga Cetokan Gelar Jaranan Peringati HUT RI ke 77 Tahun
berita-lokal
-
Kasreman.desa.id.- Dalam rangka hari kemerdekaan Indonesia yang ke 79 tahun, Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) lingkup Kecamatan Kasreman akan menyelenggarakan turnamen bola voly antar perangkat desa se Kecamatan Kasreman. Jum'at (09/08)
Turnamen voly tersebut akan dilaksanakan pada tanggal 11 dan 12 agustus 2024, di lapangan volly Desa Kasreman. Adapun tujuan dari diselenggarakannya turnamen ini selain menyambut dan menyemarakan hari lahir Kemerdekaan Republik Indonesia juga menciptakan kesolidaritas dan kekompakan yang semakin kuat ...
-
kasreman.desa.id.- Bertempat di Kantor Desa Kasreman, Kepala Desa dan staf mengikuti Zoom Learning Management System (LMS) Pamong Desa. Kamis (8/8).
Learning Management System (LMS) itu sendiri merupakan platform perangkat lunak yang digunakan untuk mengelola, menyampaikan dan melacak pelatihan atau pembelajaran secara Daring. LMS Pamong Desa ditujukan untuk pelatihan para Aparatur Desa dengan tujuan meningkatkan Kapasitas para Aparatur Desa.
...
-
Kasreman.desa.id.- Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) Kabupaten Ngawi menyelenggarakan pesta Hari Lahir PPDI yang ke-18, di gedung serba guna Desa Walikukun Kecamatan Widodaren Kabupaten Ngawi.
Kemeriahan pesta Hari Lahir PPDI ke 18 ini dihadiri oleh orang nomor 1 di Kabupaten Ngawi, Ony Anwar Harsono, S.T., M.H., selaku Bupati Kabupaten Ngawi dengan di dampingi oleh Wakil Bupati, Dr. Dwi Rianto Jatmiko, M.H., M.Si. serta dorkopimda.
Pada momen kali ini, Ketua PPDI Kabupaten Ngawi, Wardi menyampaikan aspirasi Perangkat Desa terkait ...
-
Kasreman.desa.id - Senin 22 Juli 2024 bertempat di Desa Kasreman Kecamatan Kasreman Kabupaten Ngawi telah diselenggarakan kegiatan Pembinaan 10 Program Pokok PKK yang dihadiri oleh dr.Hj. Ana Ony Anwar, M.Ked, Klin, SP. KFR. Selaku Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Ngawi Didampingi oleh ketua Bidang Penguatan Ketahanan Keluarga Inneke Dwi Rianto Jatmiko dan Ketua Bidang Pembinaan Karakter Keluarga Hj. Budi Wahyuni Amin Sunarto beserta Tim Pembina 10 Program Pokok PKK Kabupaten Ngawi.
Pada kegiatan ini juga dihadiri oleh Ketua Tim Penggerak ...
-
Kasreman.desa.id. - Greenhouse menjadi salah satu aspek penilaian dalam Lomba Pembinaan 10 Program PKK, yang tercangkup dalam Pokja 3. Adapun persiapan dalam Greenhouse tersebut diantaranya:
tanaman Toga
Tanaman yang tergolong dalam program Gema Parut.
Serta rumah yang nantinya menjadi penempatan tanaman tanaman tersebut.
Dalam mempersiapkan tanaman tanaman diatas, kader kader Kasreman bergotong royong dalam pengadaan tanaman toga dan gema parut baik dimulai dari penanaman bibit hingga pemeliharaannya. Hal tersebut dapat dilihat pada ...
-
Kasreman.desa.id.- Monitoring carried out by the Kasreman District in every eight villages in the Kasreman district is carried out every four months. The goal is to monitor and direct Every village must always have orderly administration and physical development. Both accuracy in making accountability letters and timely completion of physical development in the village.
...
-
Kasreman.desa.id.- Berdasarkan Surat dari Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Ngawi pada tanggal 7 Februari 2024 dengan Nomor : 82/skrg/PKK Kab/II/2024 perihal Pembinaan 10 Program PKK, maka untuk Kecamatan Kasreman sendiri yang menjadi desa Binaan terkait Pembinaan 10 Program PKK ialah Desa Kasreman.
Jadwal Pembinaan 10 Program PKK di Desa Kasreman sendiri jatuh pada tanggal 22 Juli 2024 yang akan datang. Berbagai persiapan dilakukan baik dari Administrasi dan Toga, warung dan toko PKK, Perpustakaan PKK, Produk Inovasi, serta pengadaan pangan ...
-
kasreman.desa.id. - Pleno PKK Desa Kasreman diawal Tahun 2024 fokus membahas persiapan Pembinaan 10 Program PKK yang direncanakan akan dilaksanakan pada bulan Oktober 2024. Adapun persiapan yang akan harus direncanakan dengan matang antara lain :
Buku Administrasi, baik itu Buku POKJA 1-4 dan Buku Dasawisma
Lumbung Pangan
Green House
Perpustakaan
Lahan Toga
Ruang Stimulasi PAUD
Produk Inovasi
dari sekian persiapan diatas, maka diminta untuk semua kader dapat bekerjsama untuk mensukseskan Pembinaan 10 Program PKK dari Kabupaten Ngawi.
dibawah ...